- Ops Lancang Kuning 2025, Ditlantas Polda Riau Tindak 15 Pelanggar di Tol dengan Speed Gun
- Pemerintah Provinsi Riau Resmi Menetapkan Status Tanggap Darurat Karhutla
- Hari ke 8 LK 2025, Satlantas Pekanbaru Bagikan Coklat dan Helm kepada Pengendara Tertib Lalu Lintas
- Satlantas Polresta Pekanbaru Sosialisasi Tertib Lalu Lintas dan Tanam Pohon di MTS IT Fadhillah
- Menteri LH Hanif Faisol Apresiasi Pemprov dan Polda Riau Atasi Kebakaran Hutan dan Lahan
- Usai Rakor Bersama Menteri, Kapolda Ekspos Pengungkapan Pidana Perambahan Hutan dan Lahan di Riau
- Police Go To School, Ditlantas Polda Riau Edukasi Pelajar SMK Soal Keselamatan Lalu Lintas dan Green Policing
- Bupati Pelalawan Zukri Suarakan Aspirasi Masyarakat: Minta Penundaan Relokasi TNTN Hingga Ada Solusi Terbaik
- Antisipasi Musim Kemarau, Polsek Batu Hampar Pasang Spanduk Karhutla di Sungai Sialang
- Kades Ditangkap Polisi di Inhu, Terbitkan SKGR Ilegal di Kawasan Hutan Produksi Terbatas
Sinergitas Tiga Pilar, Sambangi Warga Di Kedai Kopi Untuk Sukseskan Pemilukada 2024

Keterangan Gambar : Foto: Humas Polresta Pekanbaru
FN Indonesia Pekanbaru - Sinergitas tiga pilar melaksanakan kegiatan menyambangi warga dalam rangka cooling system di Kedai Kopi Jalan Beringin, Kelurahan Sungai Sibam, Kecamatan Binawidya, Kota Pekanbaru, Senin, (18/11/2024).
Kegiatan silahturahmi dan kunjungan tersebut merupakan bentuk kekompakan dan adanya sinergitas Tiga Pilar dari unsur TNI- Polri dan Pemerintah Daerah, Yakni Lurah Sungai Sibam Bhabinkamtibmas Kelurahan Sungai Sibam dan Babinsa Kelurahan Sungai Sibam.
Sinergitas antara TNI-Polri dan pihak Kelurahan Sungai Sibam, sangat vital dalam menjaga stabilitas keamanan, terutama dalam menghadapi Pilkada serentak Tahun 2024 yang tentunya penuh dengan dinamika politik.
Baca Lainnya :
- Jaga Pilkada Damai dan Kondusif, Polsek Pujud Gelar Cooling System0
- Polsek Sungai Mandau Gelar Cooling System Jelang Pilkada Serentak 20240
- Gotong Royong di Desa Air Kulim, Wujudkan Pilkada 2024 yang Aman dan Damai0
- Gotong Royong di Desa Air Kulim, Wujudkan Pilkada 2024 yang Aman dan Damai0
- Tingkatkan Silaturahmi, Polsek Binawidya Giat Cooling System Bersama Imam Masjid 0
Kapolsek Binawidya Kompol Asep Rahmat, menjelaskan bahwa setiap elemen dalam tiga pilar harus saling melengkapi dan bekerja sama secara maksimal untuk menghadapi berbagai tantangan yang mungkin muncul selama tahapan Pilkada berlangsung.
"Upaya ini diharapkan dapat meminimalisir potensi konflik dan menjamin kelancaran seluruh tahapan Pilkada serentak Tahun 2024," jelasnya. (***)