- Polres Kampar Tangkap Pelaku Pembakar Lahan 10 Hektar di Desa Merangin Kuok
- Karhutla Kian Meluas, Api Mengamuk di Kecamatan Mandau Bengkalis
- Kota Pekanbaru Diselimuti Asap Tipis, Warga Keluhkan Bau Menyengat Akibat Karhutla
- Sinergi Polisi, TNI dan BPBD Riau Bekerja Sama Atasi Karhutla di Kecamatan Kubu Rohil
- Ikut Aksi Pemadaman, Kapolda Riau Beri Peringatan Keras kepada Pelaku Pembakaran Hutan di Rohil
- Polisi Ringkus Seorang Pelaku Dugaan Pembakaran Lahan di Desa Kalimanting
- Polda Riau Gelar FGD Program JALUR Bersama Forkopimda, Dorong Kesejahteraan Warga Pesisir
- Polantas Riau Masuk Sekolah, Edukasi Tertib Lalu Lintas dan Cinta Lingkungan di Yayasan Al Huda Pekanbaru
- Operasi Patuh Lancang Kuning 2025: Polda Riau Tindak 65 Pelanggaran Lalu Lintas dengan Teknologi ETLE
- Jumat Curhat Polda Riau, Menyerap Aspirasi Warga Lewat Pendekatan Humanis, Sinergi dan Solusi
Wujudkan Pilkada Damai, Kapolsek Tambusai Sosialisasikan Cooling System di Desa Talikumain

Rokan Hulu, FNIndonesia.com - Personil Polsek Tambusai Polres Rokan Hulu (Rohul) dipimpin AKP Efendi Lupino SH, giat Coolling System dalam Pilkada Damai Tahun 2024 di Dusun 1 Desa Talikumain, Rabu (9/10/2024) sekitar pukul 13.00 Wib.
Terpantau dalam Cooling System ini, Masyarakat bersama Pegawai Koperasi di Desa Talikumain, saling berbincang dan bercengkrama Kapolsek AKP Efendi Lupino SH dan Personilnya.
"Untuk menjaga keamanan dan ketertiban terutama pada situasi Pilkada saat ini, kita tetap jaga tali silaturahmi, tetap jaga kesatuan, tetap jaga keamanan walaupun pilihan kita berbeda," kata Kapolres Rohul AKBP Budi Setiyono SIK melalui Kapolsek AKP Efendi Lupino SH.
Baca Lainnya :
- Lewat Cooling Sistem, Polres Rohul Ajak Warga Jaga Kamtibmas Selama Tahapan Pilkada 20240
- Sukseskan Pilkada 2024, Personil Sat Binmas Polres Rohul Gelar Cooling System Bersama Tokoh Adat0
- Kapolsek Bonai Darussalam Sampaikan Pesan Pilkada Damai ke Tokoh Masyarakat Desa Kasang Mungkal 0
- Wujudkan Kamtibmas Kondusif Pilkada 2024, Kapolsek Ujung Batu Bersama Personil Laksanakan Giat Cooling System0
- Kompol Hairul Hidayat Tegaskan Seluruh Personil Jaga Netralitas Pada Pilkada 20240
"Namun hal tersebut tidak menjadikan kita terpecah di Masyarakat, namun itu semua untuk memilih yang terbaik dari semua yang baik untuk jadi Pemimpin di wilayah kita, mari kita sukseskan Pilkada Damai 2024 di wilayah kita ini," kata AKP Efendi
Dia menghimbau Warga agar memberikan pemahaman pada Keluarganya, supaya menjaga suasana Pilkada Damai Tahun 2024 ini dalam Suasana yang yang sejuk dan damai.
"Apabila ada orang yang tidak dikenal yang mencurigakan segera hubungi Bhabinkamtibmas atau Polsek Tambusai," tuturnya.(*)